Visi

Menuju Industri Kehutanan Hijau (Green Forestry Industry) dengan Diversifikasi Usaha Produk Non Kayu Secara Seimbang Berbasis Unit Kerja Untuk Meningkatkan Kinerja Pendapatan

Misi

1. Mengelola hutan secara lestari dan bersertifikat;
2. Mengembangkan hutan tanaman dengan jenis komersil unggul dan bernilai tinggi;
3. Mengembangkan industri pengolahan kayu berupa finish product unggul berbasis engineering wood product;
4. Mengembangkan usaha non kayu berbasis pada kompetensi dan potensi sumber daya perusahaan.

Kawasan Wisata Bukit Bangkirai yang dikelola oleh PT INHUTANI I